HUT Ke 102 RSJ Dr. Soeharto Heerdjan Selenggarakan Webinar


HUT RSJ Dr Soeharto Heerdjan Jakarta Ke 102. RS Mengadakan berbagai macam kegiatan, salah satunya adalah webinar yang akan di selenggarakan tanggal 21 April 2022. Webinar kali ini mengambil tema " Tantangan Kesehatan Jiwa di Era Perubahan Pandemi COVID-19"

Hadir sebagai narasumber dr. Safyuni Naswati, Sp.KJ Beliau adalah dokter spesialis kesehatan jiwa yang sudah sangat berpengalaman. selain praktek beliau juga sering mengisi acara seminar seminar di berbagai instansi. Mery Aderita R, S.K.M, M.K.M Pengurus Pusat PPPKMI selain itu beliau juga aktif di bergai kegiatan. Ns. Diah Sukaesti,M.Kep. Sp.Kep J Perawat Jiwa Di RSJ Dr. Soeharto Heerdjan. Selain sebagai perawat Ns Diah Sukaesti juga seorang Dosen di Salah satu Perguruan Tinggi Ilmu Kesehatan di Jakarta, anggota aktif di PPNI dan IPKJI. Ketiga narasumber tersebut akan dipandu oleh  moderator Ns. Bambang Sumardi, M.Kep., Sp.KepJ.

Buat teman-teman yang ingin mengikutinya silahkan scan barcode atau klik link di bawah. Peserta akan mendapatkan sertifikat PPNI dan PPPKMI
Silahkan Unduh materinya 

Tidak ada komentar:

Layanan Ambulan Gratis untuk Warga RW 02 Tanjung Priok: Bentuk Kepedulian Sosial dan Solidaritas Warga

  RW 02 Tanjung Priok, Jakarta Utara, kini memiliki layanan ambulan gratis yang disediakan untuk membantu warga setempat dalam situasi darur...

Pengunjung lain juga Baca